PSGA IAIN Padangsidimpuan Gelar Pelatihan Pembuatan Silabus Responsif Gender

Post Views: 55 Pusat Studi Gender dan Anak (PSGA) IAIN Padangsidimpuan menyelenggarakan kegiatan Pelatihan Silabus Responsif Gender dengan mengusung tema : “Ciptakan Kualitas Pembelajaran Melalui Silabus Responsif Gender di IAIN Padangsidimpuan”. Hal ini sebagai salah satu langkah kontra narasi atas dominasi suatu gender tertentu. Pelatihan yang dilaksanakan selama dua hari dari Sabtu-Minggu (3-4/04) ini, dilaksanakan…

Read More

Administrator Rumah Jurnal ikuti Undangan Kementerian Agama dalam Kegiatan Rembug Rumah Jurnal PTKIN di Bogor

Post Views: 53 Bogor, 27 April 2021. Sub Direktorat Penelitian, Publikasi Ilmiah dan Pengabdian masyarakat Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama mengadakan kegiatan Rembug Rumah Jurnal PTKIN. Kegiatan ini mengundang para Penanggungjawab/Aministrator Rumah jurnal di PTKIN, sebanyak 58 PTKI Negeri di undang untuk mengikuti kegiatan tersebut. Subdit Litapdimas Dirjen PTKIN mengundang para pengelola Rumah jurnal…

Read More